Menu

Mode Gelap
Breaking News: Kantor Dinsos Bolmong Digeledah Menjelang hari Lebaran, 1 Terpidana Korupsi, Dieksekusi oleh Kejari Kotamobagu Seriusi Dugaan Korupsi di RSUD Datoe Binangkang, Dirut Enggan Bicara Si Jago Merah Ludeskan Mapolres Kotamobagu Lakalantas di Kaidipang, 1 Tewas 3 Luka-Luka

Berita · 21 Mei 2023 18:24 WITA

Expo Kotamobagu 2023 dibuka dengan Resmi Wali Kota Tatong Bara


 Expo Kotamobagu 2023 dibuka dengan Resmi Wali Kota Tatong Bara Perbesar

KANALKOTA.com – Wali Kota Tatong Bara, membuka dengan resmi Kegiatan Expo Kotamobagu 2023 dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Kotamobagu ke-16 tahun, yang dipusatkan di Lapangan Olahraga Kelurahan Molinow, pada Minggu 21 Mei 2023.

Wali Kota Tatong Bara didampingi Wakil Wali Kota Nayodo Kurniawan dan Sekretaris Daerah Sofyan Mokoginta, tiba di lokasi kegiatan pada pukul 15.30 WITA.

Tampak seluruh unsur Forkopimda dan Pimpinan OPD Kotamobagu, turut hadir dalam pembukaan Kotamobagu Expo 2023 ini.

Expo Kotamobagu 2023

Dalam sambutannya, Wali Kota Tatong Bara menyampaikan, Expo Kotamobagu 2023 bukan hanya sebagai rangkaian peringatan HUT Kotamobagu saja.

“Akan tetapi Expo ini juga merupakan ajang menginformasikan sejumlah capaian dan keberhasialn pemerintah dan masyarakat dalam 16 tahun terakhir ini,” ujar Wali Kota.

Selain itu kata Wali Kota, Expo Kotamobagu 2023 menjadi ajang promosi daerah terkait potensi dan keunggulan yang dimiliki.

Expo Kotamobagu 2023

“Expo Kotamobagu juga merupakan wadah bagi para pelaku usaha untuk mempromosikan produk unggulan, sehingga mampu menarik investor di daerah kita tercinta ini,” ujar Wali Kota.

Wali Kota pun berharap, Expo Kotamobagu 2023 diharapkan dapat memiliki multiplayer efek dan memberikan dampak baik bagi seluruh palaku usaha dan masyarakat pada umumnya.

Pembukaan Expo Kotamobagu 2023 tersebut ditandai dengan pemukulan gong oleh Wali Kota didampingi Wakil Wali Kota, Sekda, dan unsur Forkopimda.

Artikel ini telah dibaca 207 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Kabar Gembira, Pj Wali Kota Pastikan TPP 3 Bulan ASN Kota Kotamobagu dibayarkan Awal Bulan Januari Tahun 2025

8 Januari 2025 - 17:51 WITA

Bagikan Stiker dan Bingkisan, Kejari Kotamobagu Peringati Hari Anti Korupsi

9 Desember 2024 - 15:26 WITA

Dinas PUPR Ingatkan Kontraktor Proyek Mapolsek Kotamobagu Utara dan Kotamobagu Selatan

3 Desember 2024 - 14:21 WITA

Pj Wali Kota Menghadiri Kegiatan Bimtek Table Manner yang Digelar TP-PKK Kotamobagu

2 Desember 2024 - 21:42 WITA

Kadis PUPR Kota Kotamobagu Ingatkan Batas Akhir Kontrak Dan Kualitas Pekerjaan

2 Desember 2024 - 14:14 WITA

Memasuki Bulan Desember 2024, Paket Pekerjaan Drainase Pande Bulan Belum Mencapai 50%

2 Desember 2024 - 14:07 WITA

Trending di Kanal Kotamobagu