Menu

Mode Gelap
Breaking News: Kantor Dinsos Bolmong Digeledah Menjelang hari Lebaran, 1 Terpidana Korupsi, Dieksekusi oleh Kejari Kotamobagu Seriusi Dugaan Korupsi di RSUD Datoe Binangkang, Dirut Enggan Bicara Si Jago Merah Ludeskan Mapolres Kotamobagu Lakalantas di Kaidipang, 1 Tewas 3 Luka-Luka

Kanal Kotamobagu · 8 Apr 2021 17:55 WITA

Dekot KK Siap Tambah Anggaran Keagamaan


 Dekot KK Siap Tambah Anggaran Keagamaan Perbesar

KOTAMOBAGU – Pelaksanaan Seleksi Tilawatil Quran dan Hadits (STQH) yang digelar selama 3 hari sejak tanggal 3 April 2021 dan di tutup tanggal 5 April 2021, mendapat apresiasi serta dukungan penuh dari Dekot Kotamobagu, terutama Komisi I yang merupakan mitra kerja Bagian Ksejahteraan Sosial (Kesos) yang menaungi pelaksanaan kegiatan tersebut.

“Suatu apresiasi pelaksanaan STQH yang telah dilaksanakan dari awal sampai akhir. Dimana, bagian Kesejahteraan Sosial (Kesos) sendiri merupakan mitra kerja kami, yang telah berhasil menggelar kegiatan itu,” kata Ketua Komisi I Dekot Kotamobagu, Agus Suprijanta kepada awak media, Rabu (7/4/2021).

Lebih lanjut, Ketua DPC Partai Hanura Kotamobagu tersebut bahkan menjanjikan perhatian khusus pada kegiatan-kegiatan keagamaan seperti itu.

“Sebagai Ketua Komisi I, kalau memang anggaran yang dibutuhkan kurang, bisa kita tambah untuk kegiatan-kegiatan seperti itu. Sebab, kegiatan seperti itu sangat positif tentunya,” tambah Ketua Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI) Kotamobagu ini.

“Generasi penerus kita, anak-anak kecil sudah bisa hafal ayat dan hadits, tentunya ini hal yang sangat positif dalam pembangunan mental keagamaan di tengah-tengah masyarakat,” pungkas Agus.

Artikel ini telah dibaca 14 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Perdana Limpin Apel Kerja, Wakil Wali Kota Tegaskan Soal Kedisiplinan ASN

9 April 2025 - 14:44 WITA

Wali Kota Weny Gaib Hadiri Halal Bihalal Desa Moyag Todulan

8 April 2025 - 14:41 WITA

Saat Hadiri Hari Raya Pinogi’ot, Wakil Wali Kota Minta Jangan Ada Lagi Masyarakat Terkotak-kotak

7 April 2025 - 14:38 WITA

Wakil Wali Kota Imbau Masyarakat Patuhi Jam Buang Sampah Untuk Cegah Terjadinya Penumpukan

4 April 2025 - 14:35 WITA

Wali Kota Kotamobagu dr. Weny Gaib Serahkan LKPD 2024 Unaudited ke BPK RI Perwakilan Sulut

27 Maret 2025 - 17:31 WITA

Wali Kota Bersama Wawali Tinjau Pelaksanaan Pasar Senggol Kotamobagu

25 Maret 2025 - 19:35 WITA

Trending di Kanal Kotamobagu