Menu

Mode Gelap

Dekot Sudah Jadwalkan Rapat Paripurna LKPj

Editor:
Minggu, 4 April 2021, 17:01 WITA

Dekot Sudah Jadwalkan Rapat Paripurna LKPjPerbesar

KANAL KOTAMOBAGU – Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Walikota Kotamobagu tahun anggaran 2020 telah terjadwal untuk diparipurnakan. Hal tersebut sesuai dengan yang disampaikan Sekretaris Dekot Kotamobagu, Moh. Agung Adati, Minggu (4/4/2021).

“Betul, agendanya dijadwalkan Senin 5 April Besok,” kata Agung.

Adapun konsep Rapat Paripurna akan berjalan seperti biasa dengan mengindahkan protokol kesehatan.

“Sesuai undangan yang telah dilayangkan, rapat paripurna akan digelar pada pukul 14.00 WITA, secara virtual dan fisik dengan mengikuti protokol kesehatan pencegahan dan pengendalian Covid-19,” kata Agung.

“Rapat Paripurna dilaksanakan di ruang paripurna. Yang hadir secara fisik adalah para Pimpinan Dekot Kotamobagu, Ketua dan Juru Bicara masing-masing fraksi. Sedangkan anggota menyesuaikan melalui video converence aplikasi zoom meeting,” pungkasnya.

Artikel ini telah dibaca 4 kali

Baca Berita Lainnya

Sambangi Kemenpora RI, Pj. Wali Kota Asripan Nani Serahkan Proposal Pembangunan dan Pembenahan Gelora Ambang dan Stadion Nunuk

2 November 2023 - 20:37 WITA

Sekda Kotamobagu Buka Sosialisasi Gerakan Anti Korupsi

31 Oktober 2023 - 15:28 WITA

Asripan Nani Hadiri Rakor Penjabat Kada se Indonesia

30 Oktober 2023 - 22:48 WITA

Pj Wali Kota Kotamobagu Hadiri Grand Final Pemilihan Remaja Teladan Wilayah Tumobui

28 Oktober 2023 - 22:45 WITA

Terkait Perwa Batas Wilayah Resmi, Dalam Waktu Dekat Tapem Gelar Bimtek

27 Oktober 2023 - 19:35 WITA

Wakili Pj. Wali Kota, Agung Adati Buka Bimtek Penyusunan Proses Bisnis Perangkat Daerah

26 Oktober 2023 - 17:45 WITA

Bimtek Penyusunan Proses Bisnis Perangkat Daerah
Trending diBerita