Menu

Mode Gelap
Breaking News: Kantor Dinsos Bolmong Digeledah Menjelang hari Lebaran, 1 Terpidana Korupsi, Dieksekusi oleh Kejari Kotamobagu Seriusi Dugaan Korupsi di RSUD Datoe Binangkang, Dirut Enggan Bicara Si Jago Merah Ludeskan Mapolres Kotamobagu Lakalantas di Kaidipang, 1 Tewas 3 Luka-Luka

Kanal Hukum dan Kriminal · 22 Agu 2023 18:00 WITA

Bertemakan “Kenalan Remaja”, Kejari Kotamobagu Gelar Penyuluhan Hukum di SMA Kristen Kotamobagu


 Bertemakan “Kenalan Remaja”, Kejari Kotamobagu Gelar Penyuluhan Hukum di SMA Kristen Kotamobagu Perbesar

KANAL HUKRIM — Kejaksaan Negeri Kotamobagu menggelar kegiatan Penyuluhan Hukum dan Penerangan Hukum Jaksa Masuk Sekolah (JMS), bertempat di SMA Kristen Kotamobagu, pada Selasa 22 Agustus 2023.

Kegiatan tersebut dihadiri ratusan siswa – siswi, yang terdiri dari perwakilan siswa kelas 12 dan Binsus SMA Kristen Kotamobagu. Dengan membawakan tema “Kenakalan Remaja”, hadir sebagai pemateri pada JMS kali ini Kasubsi A Intelijen Yohanes M.U Simarmata, S.H.

Kepala Sekolah SMA Kristen Kotamobagu Derma Ellen Margie Lontoh, S.Th.,MPdK membuka kegiatan JMS tersebut. Dirinya mengucapkan terima kasih sekaligu mengapresiasi kegiatan JMS yang dilaksanakan Kejari Kotamobagu. “Saya ucapkan terima kasih karena telah memilih SMA Kristen Kotamobagu sebagai tempat penyluhan hukum. Ini menjadi kebanggaan buat kami, sekiranya para siswa dan siswi kami mendapat pemahaman tentang hukum,” ucapnya.

Usai menerima materi, para siswa dan siswi diberikan kesempatan melakukam tanya jawab hingga mendapatkan merchandise dan coklat dari Kejari Kotamobagu. (san)

Artikel ini telah dibaca 134 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Bagikan Stiker dan Bingkisan, Kejari Kotamobagu Peringati Hari Anti Korupsi

9 Desember 2024 - 15:26 WITA

Kejari dan Polres Kotamobagu Bangun Sinergitas

17 Juli 2024 - 20:25 WITA

Kasasi Jimmy Tambanua Ditolak, Mahkamah Agung Jatuhkan Pidana Hukuman Mati

4 Juli 2024 - 15:35 WITA

Beredar Pesan WA Bernada Ancaman, Kajari Elwin Khahar Tegaskan Hal Ini

18 Mei 2024 - 21:44 WITA

Kajari Mewarning Untuk Tidak Terima Gratifikasi

Aning Terancam Hukuman Mati

17 Mei 2024 - 02:37 WITA

Nama Usaha Dicemarkan, Andy Samad Lapor Polisi

7 Mei 2024 - 18:18 WITA

Trending di Kanal Hukum dan Kriminal