Menu

Mode Gelap
Breaking News: Kantor Dinsos Bolmong Digeledah Menjelang hari Lebaran, 1 Terpidana Korupsi, Dieksekusi oleh Kejari Kotamobagu Seriusi Dugaan Korupsi di RSUD Datoe Binangkang, Dirut Enggan Bicara Si Jago Merah Ludeskan Mapolres Kotamobagu Lakalantas di Kaidipang, 1 Tewas 3 Luka-Luka

Kanal Boltim · 9 Mei 2022 12:18 WITA

Pengelola Wisata di Boltim Diminta Berdayakan BUMDes


 Pengelola Wisata di Boltim Diminta Berdayakan BUMDes Perbesar

KANAL BOLTIM – Pemda Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim) melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) mendorong pemerintah desa untuk menciptakan berbagai program yang tujuannya untuk mendukung pengembangan sektor pariwisata di Boltim.

Salah satunya dengan memberdayakan Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) untuk menjual bahan kebutuhan wisatawan yang berkunjung di destinasi wisata Boltim.

“Seluruh tempat wisata yang ada di Boltim wajib menata juga melengkapi fasilitas untuk kebutuhan para pengunjung. Seperti penyediaan kamar mandi, toilet, tempat makan. Jika perlu buat Bumdes untuk menjual kebutuhan para wisatawan di tempat wisata,” kata Hendra Tangel, Kadis PMD Boltim.

Tujuan penyediaan fasilitas ini katanya, agar para pengunjung betah dan nyaman saat berkunjung ke tempat wisata yang ada di Boltim.

“Jika ditunjang dengan fasilitas itu, maka setiap wisatawan atau pengunjung akan betah, juga merasa nyaman berlama-lama di Boltim. Itu juga bisa menambah pendapatan masyarakat setempat,” jelasnya. (man)
Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

150 Pasien Katarak di Boltim Berhasil Dioperasi, Terima Kasih AirNav Indonesia dan PERDAMI Sulut

10 Agustus 2024 - 08:13 WITA

Pemkab Boltim Ikuti Verifikasi Lapangan Hybird Kabupaten Layak Anak Tahun 2023 dilaksanakan Secara Virtual

31 Mei 2023 - 18:33 WITA

Kabupaten Layak Anak

Rahman Hulalata Wakili Bupati Hadiri Pelantikan BKMT Boltim

7 Februari 2023 - 18:42 WITA

Bupati Sachrul Minta OPD Kooperatif Saat Pemeriksaan BPK

6 Februari 2023 - 18:30 WITA

Pasar Murah SPHP Akan Digelar di Kecamatan Kotabunan

6 Februari 2023 - 18:27 WITA

Bupati Boltim Terima Gelar Datung Banua Saat Hadiri Upacara Adat Tulude

4 Februari 2023 - 08:37 WITA

Trending di Kanal Boltim